Kapolsek Bogor Utara Blusukan ke Kampung Blentuk  

    Kapolsek Bogor Utara Blusukan ke Kampung Blentuk   

    KOTA BOGOR - Kapolsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar blusukan ke Kampung Blentuk RW 1 Kelurahan Cimahpar Kecamatan Bogor Utara.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso.

    Pada kesempatan tersebut Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono menyalurkan beras 5 Kg sebanyak 4 karung beras kepada warga lansia dan warga yang sakit menaun.

    "Sebagai bentuk kepedulian kami (Polri) kepada warga yang berada dilingkungan Bogor Utara, " ucap Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo melalui Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono.

    "Semoga dapat membantu walaupun nilainya tidak seberapa, " pungkasnya.

    Selama pelaksanaan didampingi oleh Panit Binmas dan Bhabinkamtibmasmas Cimahpar, Ketua RT dan Ketua RW 1 Cimahpar.

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Bogor Barat Laksanakan Bhakti Sosial...

    Artikel Berikutnya

    Wujud Kedekatan, Bhabinkamtibmas Margajaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Hadiri Tanwir I Aisyiyah, Bicara Peran Polri Dukung Kesetaraan Gender
    Wakapolri Resmi Membuka Pendidikan Sespimti Polri Dikreg ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 TA 2025 di Lembang
    Kapolri Ingin Kembangkan Direktorat PPA-PPO hingga Polda-Polres, Dukung Perlindungan Perempuan dan Anak
    Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Digital untuk Pemberdayaan Perempuan melalui MoU KADIN dan IWAPI
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Rancamaya Sambangi Perwakilan Ketua RW, Himbau Terciptanya Kamtibmas Pasca Pilkada 2024

    Ikuti Kami